Puisi - Ketulusan Cinta



KETULUSAN CINTA


Terhampar luas kalimat indah
Hanya satu kalimat yang ingin ku sampaikan
"Aku cinta padamu"

Tak peduliku siapa dirimu
Tak peduliku apa latarmu
Tak peduliku apa pangkatmu

Aku hanya ingin hatimu
Tak sekedar mimpi yang ingin ku wujudkan
Namun sebuah kenyataan

Ucapan hati ku tak berbait
Hatiku tak bersandiwara
Hatiku tak pernah sedikit pun ingin menyayati hatimu

Bersamamu selamanya
Itu bukan sekedar angan
Dan bukan sekedar angin yang berlalu.

Komentar

Postingan Populer